Kerap sekali kita menjumpai pesan eror ketika kita menulis sebuah kode HTML di postingan. Penulisan karakter seperti itu tidak bisa langsung kita tulis pada postingan. Lalu bagaimana cara yang mudah untuk menulis kode-kode HTML tersebut? Tentu saja kita harus convert dulu kode-kode HTML yang ingin kita tulis (tampilkan). Misalkan saja kita ingin menulis karakter seperti ini < maka kita harus menulisnya seperti ini <, Lalu untuk karakter > kita tulis >, dsb. Masalahnya sekarang, bagaimana jiika kode HTML yang akan anda tulis (tampilkan) di postingan sangat banyak?
Solusinya adalah meng-convertnya secara online. Silakan anda kunjungi http://centricle.com/tools/html-entities/. Setelah terbuka halaman web tersebut, anda masukkan saja kode HTML yang akan anda tulis pada postingan, kemudian klik Encode untuk meng-convert kode tersebut dan tunggu proses loadingnya selesai. Setelah itu anda tinggal copy saja kode HTML yang telah anda convert tadi untuk kemudian anda paste pada postingan anda.
Biar lebih lengkap penjelasannya, tombol Decode merupakan kebalikan dari Encode. Fungsinya adalah untuk melihat hasil kode yang telah diconvert tadi.
Biar lebih lengkap penjelasannya, tombol Decode merupakan kebalikan dari Encode. Fungsinya adalah untuk melihat hasil kode yang telah diconvert tadi.
1 Comments:
Mantur suwun sanget blog nya bia bntu para pelula.. Sip.sip
Blog ini "DOFOLLOW", Silakan tinggalkan komentar anda, bebas tapi sopan. Tidak kami anjurkan untuk mencantumkan link pada komentar serta memakai nama Anonymous.
Komentar yang bernada SPAM atau SARA akan kami hapus.
Post a Comment